Jumat, 09 Desember 2011

Cara Membuat KTP Di Kaskus

Anda pasti sudah tau Kaskus bukan? Itu looh forum nomer satu di Indonesia yang setiap harinya selalu ramai dan sampai saat ini sudah ada dua juta lima ratus empat puluh satu ribu orang yang bergabung! Mantep banget kan? Oya, Anda sudah pernah melihat foto profil seperti ini belum?

Nah itu adalah KTP (Kartu Tanda Pengguna/Penduduk) Kaskus! Loh kok ada KTP-nya juga yah? Iya bro! Sekarang kan jaman udah berubah. Orang-orang kreatif pun bermunculan. Sampe-sampe anggota forum pun (wajib) punya KTP forum tersebut. Jadi para Kaskuser dianjurkan untuk membuat KTP-nya.

Terus cara buatnya gimana Kan? Cara buatnya gampang kok. Ikutin aja langkah-langkah berikut ini.

1. Login ke akun Kaskus milik Anda,
2. Klik link yang merujuk ke profil Anda,
3. Kalo udah sampe profil, liat address bar browser! Copy alamat profil Anda lalu pastekan di notepad sementara,

4. Buka ini untuk menuju ke web pembuat KTP Kaskus,
5. Pada kolom Masukkan User ID kamu di bawah, pastekan nomor ID Kaskus Anda yang tadi ada di notepad. Contoh nomor ID saya adalah 1427972.

6. Pilih mau foto yang nantinya berbentuk vertikal atau horizontal,
7. Klik Submit.
Nanti hasilnya seperti ini,


Jadi deh. Fotonya bisa disimpan terus mau diupload di mana terserah. Tapi kalo mau dijadiin banner blog, copas kode HTMl-nya.
 
Previous Post
Next Post

2 komentar: